Jujun

Jujun

Ide Kreatif Ngoprek Kayu Jati Belanda Bekas Peti Kemas

Bermula dari kegemarannya mendesain kemudian melihat potensi dari limbah kayu peti kemas, Bondan Mardanni menuangkan ide kreatifnya menyulap kayu peti kemas menjadi sebuah hasta karya yang bernilai jual tinggi. Setelah merampungkan kuliahnya di bidang Designer Komunikasi Visual (DKV) di Akademi Seni Rupa…

Museum Kailasa Dieng: Jejak Sejarah Negeri Para Dewa

Museum Kailasa berdiri kokoh berdekatan dengan kawasan Candi Arjuna. Terletak di Desa Dieng Kulon, Kecamatan Batur, Kabupaten Banjarnegara. Museum yang diresmikan pada tanggal 28 Juli 2008 ini digunakan sebagai tempat penyimpanan jejak sejarah peradaban Dataran Tinggi Dieng. Berjalan menaik dan…

Mampir nDawet Di Dermaga Wisata Mrican

Dawet Ayu, sudah pasti tak asing lagi bagi lidah kamu masyarakat Banjarnegara. Karena dawet ayu merupakan minuman khas Kabupaten Banjarnegara. Untuk mendapatkan dawet di Banjarnegara sendiri tidak susah. Banyak tempat di Banjarnegara menjajakan minuman khas ini. Salah satunya Dawet Ayu Pak…

River Tubing Di Sungai Blimbing

Selain memiliki wisata rafting di Sungai Serayu, Banjarnegara juga punya wisata river tubing. Curug River Tubing namanya. Curug River Tubing adalah wisata petualangan air mengarungi Sungai Blimbing (anak Sungai Serayu) dengan boat terbuat dari ban dalam bus Boat/kapal ini berkapasitas satu…